1 Water Boom | 2 Kolam Taman | 3 Swimming Pool |
4 Kolam Ikan | 5 Penginapan | 6 Aula AIL |
7 Tempat Parkir | 8 Pagar Samping | 9 Kolam Air Terjun |
Alam Indah Lestari
Alam Indah Lestari merupakan salah satu objek wisata keluarga yang bernuansa Agrowisata. Dengan harga yang terjangkau, keluarga akan terhibur dengan fasilitas yang disediakan oleh Alam Indah Lestari. Fasilitas tersebut antara lain : water boom, kebun jeruk, karaoke, penginapan dan lain sebagainya. Untuk mencapai tempat ini cukup mudah. Dapat dengan kendaraan umum atau kendaraan pribadi. Dari kantor Kecamatan Kabat ke arah selatan akan terlihat plang Taman Wisata AIL belok ke kiri sekitar 2 km.
0 Komentar