KHS Trigonggo Takon Bopo

Nah...yang ditunggu tunggu telah datang, dari Jutaan pengemar Ki Hadi Sugito dimana saja berada, proses unggah telah selesai, kali ini Audio Wayang Kulit dibawakan dalang Kesayangan Ki Hadi Sugito dengan lakon Ramayana (Trigonggo Takon Bopo)
Tak lupa kami PPW Jawa Timur mengucapkan banyak terima kasih kepada sahabat saya yang ada di Wates Kulon Progo, yang beliaunya tidak mau disebutkan namanya, yang telah banyak memberikan koleksinya baik banyaknya rekaman KHS maupun Ki Rusmadi yang beberapa waktu yang lalu sudah ada yang di posting. Sekali lagi terima kasih saya ucapkan kepada sahabat saya kecil yang kita sama sama mencari ilmu dimasa sekolah dulu, yang tidak diduga kita bisa dipertemukan kembali melalui wayangprabu.com ini.
Sahabat  PPW dimana saja berada, terima kasih atas sumbang sih, baik material maupun non material, kritik dan sarannya, untuk kemajuan PPW jatim pada khususnya.
Berikut ini linknya :
KHS Trigonggo Takon Bopo 3A
KHS Trigonggo Takon Bopo 3B
Previous
Next Post »
0 Komentar